Scroll untuk baca artikel
Berita

Aksi Babinsa Joyotakan Peduli Kebersihan Lingkungan

40
×

Aksi Babinsa Joyotakan Peduli Kebersihan Lingkungan

Sebarkan artikel ini

Kabar Ngetren/Surakarta – Minggu pagi. 18/02/2024. Babinsa Kelurahan Joyotakan Koramil 03 Serengan Kodim 0735 Surakarta, Serka. Rumbawa melaksanakan kerja bakti bersama warga bertempat di RT. 03 RW. 02 Kelurahan Joyotakan. Kecamatan Serengan Kota Surakarta.

“Dalam Mewujudkan lingkungan yang bersih dan asri, Babinsa Kelurahan Joyotakan Serka Rumbawa bersamaO warga melaksanakan kerja bakti pembersihan rumput liar disekitar RT. 03/02 yang sudah panjang rimbun sehingga terlihat kotor. Ujar Babinsa Serka. Rumbawa, saat ditemui wartawan kami. 

Baca Juga  Dukungan KADIN Indonesia Terhadap Kemandirian Pangan di Era Prabowo Subianto

Lanjut, Serka. Rumbawa menambahkan, kegiatan kerja bakti ini hari ini melibatkan ketua Rt dan warga setempat dan bahu membahu dalam pembersihan lingkungan sehingga terlihat bersih dan rapi.

Selaras dengan Serka. Rumbawa, Ketua RT03/02, Wibadsu, dalam sela-sela kegiatan kerja bakti ini menyampaikan kerja bakti ini merupakan upaya bersama dalam mewujudkan kepedulian kita sebagai warga dalam mewujudkan lingkungan yang bersih dan asri dan memberikan contoh kepada warga kelurahan Joyotakan agar peduli terhadap lingkungan yang kotor. eFHa.

Kabar Ngetren